Minggu, 19 Maret 2017

TANAMAN UNTUK TAMAN VERTIKAL

ADA 30 JENIS KIRA KIRA BANYAKNYA TANAMAN UNTUK TAMAN VERTIKAL


10 Jenis Tanaman Untuk  Taman Vertikal atau Vertical Garden kali ini


taman-vertikal-indonesia.blogspot.com
Ada 30 Jenis tanaman untuk taman vertikal atau sistem vertical garden




Ada sekitar 30 jenis tanaman untuk  taman vertikal dan cara pengaplikasian tanaman  untuk taman vertikal yang menghiasi rumah idaman anda yang berada di lahan yang minim . Kali ini kami  akan memberikan contoh beberapa jenis yang cocok tanaman untuk taman vertikal atau  system vertical garden.     Karena berbeda dengan taman biasa yang bisa menggunakan tanaman untuk taman vertikal atau vertical garden  yang dapat tumbuh besar/tinggi , tanaman untuk taman vertikal  garden biasa menggunakan tanaman yang pada dasarnya berukuran kecil / mini sejenis perdu dan rumput yang tidak bisa tumbuh tinggi.





Setiap jenis  tanaman untuk taman vertikal  yang di aplikasikan untuk system vertical garden mempunyai karakter dan keunggulan sendiri - sendiri sesuai  dengan jenisnya . Dan pada dasarnya hampir semua jenis tanaman untuk taman vertikal  cocok untuk di gunakan pada taman system vertical garden . Namun ada beberapa syarat khusus yang akan mempengaruhi keindahan system vertical garden yang anda harapkan.  Untuk jenis - jenis tanaman untuk taman vertikal atau sistem vertical garden ikuti beberapa cirinya  : 
Pilih tamanan untuk taman vertikal dengan bobot yang ringan dan tidak terlalu berat .
Pilih tanaman untuk taman vertikal dengan pertumbuhan yang agak lambat , dan jangan memilih tanaman untuk taman vertikal dengan pertumbuahan yang cepat .
Hindari penggunaan tanaman untuk taman vertikal yang merambat untuk sistem vertical garden . 
Setelah mengetahui kriteria dari jenis tanaman untuk taman vertikal yang cocok untuk sistem vertical garden , tentunya memilih jenis tanaman untuk taman vertikal yang sesuai .  

Berikut contoh jenis tanaman untuk taman vertikal yang cocok untuk system vertical garden :

1. Kuping Gajah (Anthurium Crystalium)

Ciri khas yang di miliki oleh tanaman untuk taman vertikal  ini adalah daun yang berbentuk hati dengan garis - garis atau urat daun berwarna putih ke perakan . Kuping gajah sendiri terbagi menjadi dua jenis , kuping gajah jenis yang lama mempunyai helai daun yang besar , sedangkan untuk varian yang lebih baru dari kuping gajah helai daun nya lebih kecil .

Jenis tanaman untuk taman vertikal  pengaplikasianya  pada system vertical garden sebaiknya anda memilih jenis kuping gajah yang mempunyai helai yang kecil . Selain faktor bobot juga mempengaruhi keindahan dari tampilan taman vertikal atau vertical garden tersebut . Penggunaan kuping gajah dengan daun yang kecil akan membuat taman vertikal vertical rumah anda tampak lebih indah dengan banyaknya daun berbentuk hati yang jelas terlihat keseluruhannya .




2. Tanduk rusa (Platycerium bifurcatum)

Bentuk dari tanaman untuk taman vertikal  ini tergolong unik yang menyerupai tanduk rusa jantan , oleh karenanya di namakan dengan sebutan tanduk rusa . Tanaman untuk taman vertikal jenis ini di kembangkan biakan dengan spora  .

Jenis tanaman yang sangat menyukai tempat yang lembab dan teduh ini biasa tumbuh menempel pada batang kayu . Namun bisa juga di tanam dengan media tanam yang tepat dan sangat cocok untuk taman vertikal  rumah minimalis atau taman vertikal minimalis dan  taman vertikal sederhana anda . 

Sebaiknya jangan terlalu banyak menggunakan jenis tanaman untuk taman vertikal yang satu ini , walau perkembanganya tergolong lambat , lama kelamaan akan panjang menjuntai kebawah hingga menutupi jenis tanaman taman vertikal  yang lainnya pada sistem vertical garden anda .



3. Lili paris (Chlorophytum comosum)

Ciri khas dari tanaman untuk taman vertikal jenis ini adalah daun yang kecil memanjang dengan garis putih kekuningan . Tanaman untuk taman vertikal  jenis ini sangat mudah dalam perawatan dan juga mempunyai kelebihan tahan terhadap sinar matahari langsung . Namun begitu lili paris akan tumbuh dengan optimal pada daerah atau tempat yang ternaungi dari sinar matahari .

Pengaplikasian lili paris sering di gunakan sebagai border atau pembatas tanaman yang lainnya . Jadi untuk membuat berbagai motif dengan tanaman , maka lili paris yang sering di gunakan untuk hal tersebut .

Kelebihan lain dari tanaman untuk taman vertikal ini dapat berkembang dengan mudah di tanah langsung atau dalam sebuah wadah seperti , pot dan lainnya .




4. Cryptanthus

Jenis tanaman untuk taman vertikal  ini memiliki kekayaan warna yang beraneka ragam , mulai dari merah , hijau , abu - abu dan juga garis - garis putih . Cryptanthus merupakan jenis tanaman untuk taman vertikal yang tahan terhadap teriknya sinar matahari dan juga dapat hidup di bawah naungan tumbuhan lain .

Tanaman untuk taman vertikal ini sering di jadikan sebagai aksen dari vertical garden karena warna - warna nya yang berfariatif . Juga dapat di gunakan membuat pola - pola unik dan menawan sesuai selera anda .




5. Kucai (sejenis bawang-bawangan terkecil)

Kucai merupakan jenis tanaman untuk taman vertikal yang masuk gologan  bawang - bawangan terkecil dari keluarga alliaceae . Jenis tanaman untuk taman vertikal  golongan umbi – umbian ini  memiliki ketinggian 30 - 50 cm dan dengan lebar 1 cm .

Keunikan dari tumbuahan untuk taman vertikal ini terlihat dari daun berbentuk tabung kosong sekitar 50 cm dengan tekstur yang lembut . Bunga dari tanaman untuk taman vertikal  ini berwarna ungu pucat , berbentuk bintang dengan enam kelopak bunga yang lebar .

6. Neoregelia

Tanaman untuk taman vertikal  ini kerap di namakan bromelia . Neoregelia yang umum di gunakan untuk taman vertikal sistem vertical garden adalah jenis neoregelia olens . Ciri fisik yang di miliki tanaman untuk taman vertikal ini daun yang berwarna merah polus dan berujung rata .

Selain itu ada neoregelia carolinae dengan corak daunyang bergaris . Berbeda dengan marga bromelia yang merupakan jenis keluarga dari banyak genus tanaman . 


7. Lipstick (Aeschynantus Radicans)

Tanaman untuk taman vertikal ini tumbuh menjalar dengan batang yang memanjang . Daun yang berbentuk ginjal ( cordata ) yang berwarna merah hati dengan garis perak dan berbulu .

Keunikan dari tanaman untuk taman vertikal ini terletak pada bunga yang berwarna merah menyala yang berbentuk menyerupai sebuah kantung . Apabila anda mengetahui jenis tanaman untuk taman vertikal bernama  kantung semar yang biasa hidup di daerah pegunungan yang lembab wilayah kalimantan . Jenis  tanaman untuk taman vertikal ini hampir mirip dengannya .

8. Kadaka (Asplenium scolopendrium)

Memang sangat mirip dengan tanaman paku sarang burung , hanya jenis tanaman untuk taman vertikal daunnya yang lebih kecil . Pinggirnya bergelombang dan berwarna hijau muda .

Anda ingat dengan fenomena anthurium ? sekilas tanaman ini mirip dengannya , hanya saja ukuran daun yang jauh lebih kecil .



9. Sirih Merah

Sirih merah sangat menyukai daerah yang teduh , merupakan salah satu jenis tanaman untuk taman vertikal menjalar dengan ciri fisik batang berbuku dan daun berwarna merah dengan urat garis berwarna perak .

Sebagai salah satu jenis tanaman untuk taman vertikal sistem vertical garden , sirih merah tampil cantik dengan daun berwarna merahnya .






10. Singonium  

Tumbuhan untuk taman vertikal perdu yang satu ini hampir mirip dengan kuping gajah , mempunyai ciri khas dengan ketinggian tidak lebih dari 30 cm dan daun berbentuk hati berwarna percampuran antara hijau dan putih .

Pertumbuahan tanaman untuk taman vertikal ini cukup mudah asalkan hidup di tempat yang berkecukupan air .






Itulah 10 contoh jenis tanaman yang cocok untuk vertical garden , semua tanaman tersebut merupakan tanaman yang tahan terik dan sinar matahari. 20 Jenis tanaman sisanya akan saya berikan pada artikel selanjutnya. 

Sabtu, 18 Maret 2017

Tahapan konstruksi vertical garden

Tahapan konstruksi vertical garden sistem kantong jahit manual adalah sebagai berikut :



  1. Hitung luasan dinding yang akan ditutupi vertical garden, semakin tinggi area, bahan konstruksi kerangka belakang dibuat lebih besar dan kuat.
  2. Sambungkan kerangka pada dinding yang akan ditutupi, terutama pilih bagian dinding yang berupa beton bertulang
  3. Tata bahan lembaran screen/filter geotextile membentuk kantong-kantong dengan jarak tertentu (penentuan jarak tergantung besar kecil tanaman).
  4. Jahit kantong dengan bahan senar pancing besar pada setiap pertemuan penguat konstruksi di belakang (pada pertemuan batang vertical-horisontal) sehingga terbentuk kantong-kantong yang banyak dan panjang.
  5. Masukkan pipa sistem irigasi tetes sehingga terikat kuat di simpul senar bagian dalam.
  6. Masukkan media tanam ke dalam kantong-kantong terbentuk
  7.  Tanam tanaman hias sesuai desain yang diinginkan kedalam kantong -kantong yang telah diberi media.  Perhatikan pemilihan jenis tanaman, sesuaikan syarat tumbuh tanaman dengan kondisi lokasi vertical garden (kebutuhan cahaya, air dll)
  8. Beri pupuk tanaman baik pada media maupun bisa disertakan dalam irigasi tetes.
  9. Irigasi bisa dibuat secara otomatis dengan timer maupun secara manual
  10. Selamat mencoba, semoga berhasil menghijaukan rumah/kantor anda….

Demikian tulisan singkat ini, jika ada pembaca ingin berdiskusi lebih lanjut dapat menghubungi melalui email maupun no HP penulis, kami dengan senang hati akan menjawab pertanyaan pembaca.  Bahkan jika ada keinginan dari pembaca untuk mengaplikasikan vertical garden di kantor atau rumah namun masih mengalami kebingungan, dengan senang hati kami akan membantu mewujudkan mimpi membaca…..semoga bermanfaat !!

Minggu, 12 Februari 2017

TAMAN VERTIKAL GARDEN AUSTRALIA 2017

TAMAN VERTIKAL GARDEN TERTINGGI  


Melihat dari dekat taman vertika garden di Sydney australia, merupakan taman yang mengelilingi gedung yang tampaknya merupakan satu satunya yang tertinggi di dunia berada di Sydney Australia.

Taman vertikal garden di Sydney Australia

Central Park di Sydney memiliki taman vertikal garden yang tumbuh dinding hijau tertinggi di dunia. Perawatan taman vertikal garden tertinggi ini cukup memakan biaya pasalnya para kerja yang merawat taman vertikal garden tertinggi di dunia ini mulai bekerja setiap hari dari sebelum matahari terbit. Dengan pengamanan yang extra luarbiasa dari ketinggian 32 lantainya mereka menggunakan tali menuruni bagian bagian yang harus di rawat setiap harinya. 
Terletak di kota Chippendale,  Sydney taman vertikal garden tertinggi ini berada.

Project Central Park Sydney ini di mulai tahun 2013 dengan menelan dana sekitar 2 Milliar Dollar.
"One Central Park memiliki tembok hijau tertinggi di dunia. Saat dirancang, dinding ini juga merupakan dinding terbesar, dengan ukuran 1200 meter persegi. Tapi, sayangnya, baru dikalahkan sebuah proyek di Singapura, seluas 5.000 meter persegi," jelas Jock Gammon, direktur Junglefly, yaitu perusahaan yang menangani tembok hijau One Central Park.

Taman Vertikal Garden yang berbentuk dinding hijau ini  adalah merupakan rancangan Patrick Blanc. Sistem Blanc  sang penggagas taman vertikal garden itu sendiri.   Taman Vertikal Garden Sydney ini lapisan yang  pertama terbuat dari PVC, dan  lainnya terbuat dari kain laken khusus. Lapisan paling taman vertikal ini  memiliki kantong-kantong, untuk tempat tumbuhnya tanaman.

Tanaman vertikal garden yang di pilih  untuk digunakan harus yang  tahan angin..

Pengairan tujuh kilometer pot tanaman dan tembok hijau di One Central Park dikendalikan oleh empat pompa di bawah tanah. Masing-masing dinding dilengkapi semacam keran irigasi yang ada tiap empat meter tembok tersebut.

"Di bagian puncak, keran-keran itu [mengairi] 20 galon per jam. Di bagian bawah, 12 liter per jam," jelas Gammon, "Kain yang digunakan bersifat hydrophilic [tertarik pada air], jadi kelembaban mudah tersebar. Airnya mengandung nutrisi, dan nutrisi itu tersebar melalui kain laken. Saat ini kami mengatur pengairan dilakukan lima kali sehari."


Memang, ada tanaman-tanaman tertentu yang lebih bisa bertahan hidup dibanding yang lain. Saat proyek baru berjalan, sempat juga terjadi sebuah pipa irigasi tak sengaja dipotong oleh salah satu pekerja bangunan, hingga banyak tanaman pun mati.

Dinding-dinding hijau proyek ini dilengkapi sistem alarm yang mengingatkan para pekerja kebun bila ada kekurangan air.

Menurut Lucy Sharman, anggota dewan kota Sydney, tembok hijau bisa bermacam-macam bentuknya. "Misalnya, menumbuhkan buah markisa dengan menggunakan tiang rambatan, itu juga bisa disebut penghijauan vertikal," jelasnya.

Menurut riset yang dikumpulkan oleh Sharman, dinding hijau bisa membersihkan udara, menginsulasi gedung, mengurangi efek pemanasan setempat khas kawasan kota, dan meningkatkan keanekaragaman hayati. Penelitiannya juga menunjukkan bahwa masyarakat tertarik menanam tumbuhan, baik untuk dimakan dan untuk mendapat manfaat psikologis.

Biophilia adalah ketertarikan hakiki manusia terhadap tumbuhan, jelas Jock Gammon. Sifat ini mulai digunakan oleh para atasan di tempat kerja untuk meningkatkan absensi dan meningkatkan produktivitas di tempat kerja.

Para pendukung dinding dan atap hijau mengatakan bahwa dinding dan atap macam itu membuat manusia dan juga hewan-hewan lain bahagia.



Jumat, 05 Februari 2016

TAMAN VERTIKAL GARDEN TERBESAR

TAMAN VERTIKAL GARDEN FRANCESCO BOLLANI

Taman Vertikal Garden Termegah

Terkagum kagum saya melihatnya ketika mengunjungi  taman vertikal garden yang dibuat oleh seorang bernama  Francesco Bollani seorang arsitek asal Italia ini.


gambar taman vertikal garden terbesar didunia
gambar 1 taman vertikal garden terbesar didunia
source image Linda Pelsoh




Kata salah satu pemandu wisata bahwa sang kreator Fransesco membutuhkan waktu 90 hari lamanya hanya untuk membangun dinding bagian depannya. Taman vertikal garden ini menjadi daya tarik bagi wisatawan sekaligus tempat buat bergaya dan mejeng untuk berfoto foto ria.  

gambar 2 taman vertikal garden terbesar didunia
gambar 2 taman vertikal garden terbesar didunia
source image Linda Pelsoh

Taman vertikal Garden yang terletak di pusat perbelanjaan   kota  Razzano, Milan, Italia ini menggunakan 44.000  tanaman vertikal garden dari 200 jenis tanaman untuk taman vertikal gardenya. Bayangkan untuk membuat taman vertikal garden seluas kurang lebih 1.263 meter persegi ini berapa nilai yang harus dikeluarkan untuk biaya pembuatannya ya ?.  

gambar 3 taman vertikal garden terbesar didunia
gambar 3 taman vertikal garden terbesar didunia
source image Linda Pelsoh


Taman vertikal garden yang dirancang oleh sang kreator Fransesco ini menggunakan rangka  besi untuk menopang tanaman dalam jumlah yang cukup banyak dengan ketinggian sekitar 5-8 meter. Menurut data yang ada taman vertikal ini menghabiskan biaya sekitar  1,3 Euro kalau dikalikan deng kurs rupiah sekitar  19,500,000,000 rupiah  angka yang fantastis untuk sebuah taman terbesar dan termegah di Italia dan di seluruh dunia. Taman vertikal garden ini memperoleh  gelar taman vertikal garden terindah dan termegah didunia dari Guinness  of Record. Taman Vertikal Garden yang di buat oleh Francesco Bollani serta merta membuat Nama Sang Kreator mencuat  dan mendunia sebagai seorang arsitek tentunya. 

gambar 4 taman vertikal garden terbesar didunia
gambar 4 taman vertikal garden terbesar didunia
source image Linda Pelsoh


Bermimpi boleh juga  memiliki harapan untuk membuat taman vertikal garden dengan skala seluas seperti taman  vertikal garden yang dibuat oleh Franscesco di Indonesia sehingga menjadi daya tarik para wisatawan khususnya baik lokal maupun mancanegara. Dan saya yakin bahwa  suatu saat akan ada taman vertikal garden seperti di Italia itu di Indonesia yang memperkenalkan tanaman untuk taman vertikal garden yang berasal dari Indonesia.Menurut saya taman vertikal garden bisa diwujudkan di bangunan monomen bersejarah contoh seperti Monomen Nasional sehingga menjadi daya tarik wisatawan serta menambah indah dan jauh dari kesan gersang disekitar monomen tersebut. Boleh juga nanti saya akan sarankan ke bapak Jokowi untuk ide yang positip dalam rangka mendatangkan wisatawan mancanegara mengunjungi Monomen Nasional seperti di Whasinghon DC Amerika Serikat. Hahaha bolehkan namanya juga bermimpi berharap siapa tau menjadi kenyataan. Hmm Amin.

Minggu, 31 Januari 2016

RAHASIA TAMAN VERTIKAL GARDEN MURAH

KONSEP PENGERTIAN TAMAN VERTIKAL GARDEN  

[ Berita Nasional di Akhir Artikel ]
tanaman taman vertikal garden
Tanaman Taman Vertikal Garden


Artikel Taman Vertikal  Garden 

Taman vertikal garden dalam bentuk taman vertikal dari botol bekas dan  juga ada  taman vertikal paralon yang digunakan untuk system taman vertikal hidroponik sedangkan taman vertikal  Indonesia adalah  taman vertikal garden nya menggunakan tanaman Indonesia yang cocok dan bisa  untuk digunakan   model taman vertikal di Indonesia. Taman vertikal indoor  adalah tanaman yang disusun vertikal untuk  dalam ruangan.  Taman vertikal di rumah juga bisa dibuat model bentuk taman vertikal dari barang bekas yang tidak terpakai menjadi taman vertikal murah. Sedangkan taman vertikal minimalis adalah taman  vertikal dengan skala kecil baik taman vertikal indoor serta taman vertikal untuk oudoor. Taman vertikal anggrek  adalah taman vertikal yang menggunakan tanaman anggrek yang disusun secara vertikal .


Alat Taman Vertikal

Dalam membuat taman bunga vertikal dalam contoh taman vertikal yang diberikan menggunakan alat alat khusus yang biasanya digunakan karpet dalam bentuk kantong kantong sebagai media untuk meletakan tanaman untuk taman vertikal nya. Taman vertikal dalam rumah desainnya lebih menggunakan pencahayaan untuk mendapatkan sinar pengganti sinar matahari. Taman vertikal v-ga biasa juga disebut dalam istilah taman vertikal  di Jakarta. Taman vertikal di Indonesia saat ini mulai ramai menjadi model yang digunakan untuk menghiasi taman sebagai pengganti taman horizontal yang semakin sulit kita temui dikarenakan lahan yang merupakan tanah tempat tumbuh tanaman semakin berkurang khususnya di kota besar seperti di Jakarta-Indonesia. Cara tanam vertikal menjadi solusi untuk mengurangi hawa panas akibat bangunan dan aspal serta  blok beton. 

Inilah Contoh Taman Vertikal di Kota kota besar .

contoh taman vertikal murah
Foto Taman Vertikal


Fungsi  Taman Vertikal

Keberadaan taman vertikal garden saat ini mempunnyai fungsi sebagai alternative untuk mengurangi  hawa panas dan polusi serta memiliki tujuan  memperindah kota di Jakarta khususnya. 
Cara Membuat Taman Vertikal  Garden  Sendiri
Griya taman vertikal mudah untuk diwujudkan  dalam bentuk taman vertikal minimalis untuk rumah rumah yang saat ini yang memiliki ruang sedikit untuk taman sehingga taman vertikal garden  solusi untuk menanam tanaman menggunakan ruang di dinding  rumah anda sebagai pengganti dari taman horizontal.

Cara Mudah Membuat Taman Vertikal Garden 

1. Siapkan Karpet  model  yang anda bisa beli  secara online  dalam bentuk   modul dengan harga           meter persegi.
2. Siapkan tanaman yang anda bisa beli dan pesan secara online  
3. Media tanam dalam bentuk sekam yang juga bisa anda pesan dengan cara online
      

Konsep taman vertikal murah dan taman vertikal minimalis memiliki kelebihan serta kelemahannya. 


Selasa, 26 Januari 2016

TREND BISNIS TAMAN TANAMAN HIAS 2016

PROSPEK USAHA TAMAN VERTIKAL


TAMAN VERTIKAL GARDEN
Taman Vertikal Garden Oudoor


Pengertian Taman Vertikal Garden

Apa itu taman vertikal atau vertical garden biasa orang di Jakarta menyebutnya. Taman vertikal Garden di Indonesia mulai menjadi trend bisnis tanaman hias atau taman di tahun 2016 ini. Banyak yang ditawarkan dari produk bisnis tanaman hias saat ini yaitu mulai dari video cara kreatifitas murah dalam membuat sendiri taman yang  memanfaatkan botol bekas air meneral menjadi pot untuk tanaman yang ditanam secara vertikal atau digantung. Ada juga produk taman vertikal anggrek, taman vertikal sederhana , taman vertikal garden minimalis, taman vertikal garden paralon, taman vertikal  indoor, taman vertikal outdoor dan model taman vertikal lainnya.


Taman Vertikal Garden Oudoor - Indoor
Taman Vertikal Indoor -Oudoor



Taman vertikal berbeda dengan taman horizontal oleh sebab itu untuk membuat taman vertikal memerlukan media khusus untuk menempatkan tanaman secara vertikal sehingga dapat dinikmati sebagai taman dalam media yang tegak atau vertikal yang menghiasi dinding bangunan menjadi lebih indah dan asri.


Taman Vertikal Murah

Harga tanaman untuk taman vertikal tidak berubah relative murah yang membuat menjadi mahal karena jasa pemasangan taman verttikal serta alat alat yang dibutuhkan untuk membuat taman vertikal itu sendiri. Dimana anda dapat membeli tanaman untuk taman vertikal saat ini mudah bisa melalui pembelian online dan diantar langsung sesuai pesanan anda.

Terraium Terbuka Succulent
Tanaman Succulent
Sumber Angelica Cornejo


Ide Kreatif Terrarium

Ada lagi satu bisnis tanaman yang sekarang ini juga sedang marak dilakukan ditambah kreativitas serta seni menggunakan tabung gelas kaca yang disebut Terrarium.  Banyak model model dari terrarium secara kreatif dibuat dengan tujuan menghiasi ruangan dekorasi rumah anda. Tanaman terrariumpun juga anda bisa dapatkan dari pembelian melalui penjualan  online saat ini, anda tinggal memilih tanaman jenis yang biasa digunakan untuk terrarium beserta alat alat yang dibutuhkan mulai, dari gelas, kerikil, lumut bisa anda pesan melalui online.

Terrarium Tabung Gelas Kaca
Terrarium Tabung Kaca



Panduan untuk membuat terrarium dirumah juga anda bisa cari dari berbagai artikel yang mengulas tentang cara membuat terrarium beserta video tutorialnya sekaligus. demikian ulasan saya mengenai trend bisnis kreatif taman vertikal Indonesia di tahun 2016 yang berhubungan dengan   tanaman hias khususnya. Semoga berguna bagi anda.